Meningkatkan Keaktifan Belajar Peserta Didik Dalam Pembelajaran PPKn Dengan Metode Role Reversal Question di SMP Negeri 10 Palembang

Bella Sonia(1), Sri Artati Waluyati(2), Ardiansyah Saputra(3),


(1) Universitas Sriwijaya
(2) Universitas Sriwijaya
(3) SMP Negeri 10 Palembang
Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan belajar peserta didik dalam pembelajaran PPKn dengan menggunakan metode role reversal question di SMP Negeri 10 Palembang. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan selama 2 siklus, dengan subjek penelitian seluruh peserta didik kelas VII.3 SMP Negeri 10 Palembang yang berjumlah 36 peserta didik pada materi menghargai lingkungan sekitar dan budaya lokal. Penelitian ini diamati oleh 2 observer yang hasilnya dianalisis dengan menggunakan teknik analisis deskriptif persentase. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan metode role reversal question mampu meningkatkan keaktifan belajar peserta didik kelas VII.3 SMP Negeri 10 Palembang. Adapun hasil yang didapat pada penelitian siklus 1 dan siklus 2 yaitu pada siklus 1 persentase aktivitas guru sebesar 53,3% dengan kriteria keberhasilan cukup baik, dan selama pembelajaran diperoleh persentase keaktifan peserta didik  sebesar 46,6% dengan kriteria keberhasilan kurang aktif. Sedangkan pada siklus 2 persentase aktivitas guru pada proses pembelajaran berdasarkan hasil observasi yakni sebesar 73,3% dengan kriteria keberhasilan tergolong sangat baik, dan persentase keaktifan peserta didik sebesar 83,3% dengan kriteria keberhasilan tergolong aktif.


Keywords


Keaktifan Belajar, Metode Role Reversal Question

References


Lobo, L. (2023). Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Active Learning Tipe Role Reversal Question Pada Pelajaran Ppkn Kelas X Tkj Smkn 6 Kupang. 4, 18–25.

Mahmudi, I., Yasin, C., Indriyanti, P., Nur, A., & Harahap, H. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Role Reversal Questions Terhadap Hasil Belajar Sejarah Kebudayaan Islam Siswa Mtsn 10 Ngawi. 06(02), 14974–14982.

Maretha, S., Negeri, S. M. P., & Atap, S. (2020). Penggunaan Model Discovery Learning Untuk Hakikat Dan Teori Kedaulatan Di Smp Negeri 6 Satu Atap Sepauk. 5(2), 209–222.

Prasetyo, dwi apri, abduh muhammad. (2021). Peningkatan Keaktifan Belajar Melalui Model Discovery Learning Di Sekolah Dasar Apri. 5(4), 1717–1724.

Rifkiyani, P., Corneliesta, E. C., & Widodo, S. T. (2024). Keefektifan Model Talking Stick terhadap Keaktifan Belajar Siswa pada Pembelajaran PPKn Materi Hak dan Kewajiban. 7(6), 3771–3780.

Rikawati, kezia Sitinjak, D. (2020). Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa dengan Penggunaan Metode Ceramah Interaktif. 2(2), 40–48. https://doi.org/10.21580/jec.2020.2.2.6059

Rosdiana, R., Nuryamin, N., Rusydi Rasyid, M., & Afiif, A. (2017). Pengaruh Manajemen Kelas Terhadap Keaktifan Belajar Peserta Didik Pada Mts Madani Alauddin Kabupaten Gowa. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, 20(1), 112–126. https://doi.org/10.24252/lp.2017v20n1i9

Sakti, Gunawan Hadi Gunawan Nurannisa, S. (n.d.). Pengaruh Metode Pembelajaran Role Reversal Question Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Hadi. 1613–1617.

Salo, ayuningsih yulia. (n.d.). Pengaruh Metode Discovery Learning Terhadap Keaktifan Belajar Siswa (Studi Quasi Eksperimen Kelas Vii Smpn 6 Banda Aceh) Yulia Ayuningsih Salo.

Sari, Y. N. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Means Ends Analysis Menggunakan Media Video Terhadap Keaktifan Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Sma Negeri 3 Pagar Alam. 5, 89–104.

Sitepu, J. M., & Psi, S. (2013). Pembelajaran Berbasis Edutainment Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa.

Wayan, N., Santi, P., Putra, M., & Abadi, I. B. G. S. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Role Reversal Question Berbantuan Media Audio Visual Terhadap Kompetensi Pengetahuan PPKn. 4, 446–454.

Wibowo, L. A., & Pardede, L. R. (2019). Peran Guru dalam Menggunakan Model Pembelajaran Collaborative Learning terhadap Keaktifan Siswa Dalam Belajar. 0812, 201–208.

Wicaksono, V. D. (n.d.). Pengembangan Media Video Animasi Powtoon Pengembangan Media Video Animasi Powtoon “ Hakan ” Pada Mata Pelajaran Ppkn Materi Hak Dan Kewajiban Siswa Kelas Iv Sdn Lidah Kulon Iv Surabaya. 3161–3170.

Widiyanto, D., Yogyakarta, U. N., & Pendahuluan, A. (2017). Penanaman Nilai Toleransi Dan Keragaman Melalui Strategi Pembelajaran Tematik Storybook Pada Mata Pelajaran Ppkn Di Sekolah Dasar. 7, 28–36.

Yose, Artati, S., & Saputra, A. (2023). Melior : Peningkatan Keaktifan Belajar Peserta Didik Melalui Model Discovery Learning Pada Mata Pelajaran PPKn. 3(1), 20–26.

Yuliana, L., Barlian, I., & Jaenuddin, R. (n.d.). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Inside Outside Circle Terhadap Keaktifan Belajar Peserta Srijaya Negara Palembang. 17–27.


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 50 times
PDF Download : 28 times

DOI: 10.57235/ijedr.v2i2.2537

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 bella bella sonia, Sri Artati Waluyati, Ardiansyah Saputra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.