Cyber Crime dan Upaya Penanggulangannya

Agung Yoga(1),


(1) Universitas PGRI Yogyakarta
Corresponding Author

Abstract


Di era yang serba cepat ini kita mendapat kan apa-apa dengan mudah bahkan data pribadi kita bisa di ketahui oleh orang yang tidak kita kenal. Tujuan tulisan ini adalah untuk membahas Cyber Crime Dan Upaya Penanggulangannya. Penelitian ini adalah penelitian hukum normatif yaitu penelitian dengan menggunakan metode atau cara yang di pergunakan di lakukan meneliti bahan pustaka yang ada penelitian ini menggunakan bahan hukum primer sekunder dan tersier. Hasil penelitian menunjukan bahwa kejahatan internet bisa menyerang siapa saja. Kita bisa melihat bahwa ada kemungkinan besar jika kejahatan cyber bisa terjadi jika ada peluangan, dam peluang itu adalah kesalahan yang kita perbuat atau keteledoran kita sebagai pengguna internet.


Keywords


Cyber Crime, Penanggulangannya

References


Amalia, Dista. 2011. Kasus Cybercrime Di Indonesia. Semarang: UNISSULA

Danuri, Muhamad. 2017. Trend Cyber Crime Dan Teknologi Informasi Di Indonesia. Semarang: Universitas Dian Nuswantoro


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 137 times
PDF Download : 157 times

DOI: 10.57235/jahe.v1i1.2199

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Agung Yoga

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.