Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Dalam Pembelajaran PPKn Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di SMA Negeri 11 Medan
(1) Universitas Islam Sumatera Utara
(2) Universitas Islam Sumatera Utara
(3) Universitas Islam Sumatera Utara
Corresponding Author
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan pemahaman peserta didik melalui penerapan Problem Based Learning (PBL) kelas X SMA Negeri 11 Medan. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang diarahkan untuk memecahan masalah atau perbaikan. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 11 Medan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X-5 dengan jumlah 36 orang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif. Alasan pemilihan subjek dilandasi kenyataan bahwa hasil belajar siswa kelas X-5 pada pembelajaran PKN dalam materi “ Paham Kebangsaan, Nasionalisme, dan Menjaga NKRI” masih dikatakan rendah atau belum optimal. Hasil penelitian ditunjukkan bahwa adanya peningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran PPKn melalui model pembelajaran Problem Based Learning di X-5 SMA Negeri 11 Medan. Hal ini dibuktikan dengan presentase ketuntasan belajar mencapai 86,11 % dengan kualifikasi sangat baik. Dengan demikian pembelajaran dengan PBL efektif dalam meningkatkan hasil belajar siswa.
Keywords
References
Abdul Majid (2013). Strategi Pembelajaran. Bandung: Rosdakarya
Angga Supriana, dkk (2018). Upaya Peningkatan Pemahaman Konsep PKn Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Siswa Kelas XI IPS 1 SMA Negeri 1 Busungbiu. Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegraan, Fakultas Hukum dan Imu Sosial.
Epriliana Rifanty (2019). Peningkatan Keaktifan Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Pada Peserta Didik Kelas VB SD Muhammadiyah Condongcatur.. Journal JPSD. 1-6
Eri Hastuti (2019). Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar PPKn Materi Norma Dalam Kehiduoan Bermasyarakat Melalui Model TPS (Think Pair Share) Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Upau. Journal Penelitian Tindakan dan Pendidikan. 5 (1). 43-48
Erna. Pengertian Problem Based Learning Tujuan, dan Sintak. https://www.sampoernaacademy.sch.id/id/problem-based-learning/
Fatimah, dkk (2015). Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar PKn Dengan Model Pembelajaran Kooperatif Group Investigation (GI) Pada Materi HAM di Kelas X1 SMA Negeri 1 Marbahan Tahun Ajara 2013/2014. Journal Pendidikan Kewarganegaraan. 5 (10). 859-874
Herlina ZA (2022). Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Menggunakan Metode Problem Based Learning Di SMAN 2 Jambi. Journal Inovasi Penelitian Tindakan Kelas dan Sekolah. 2 (1). 7-79
Khoirotul Bariyah (2020). Upaya Peningkatan Motivasi Belajar PPKn Dengan Model Debat Untuk Menigkatkan Prestasi Siswa Kelas VIII SMP PGRI 8 Malang. Journal Ilniah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. 19 (1). 59-73
Nuraini Yuniati & Rosalia Indriyati Saptatingingsih (2019). Meningkatkan Keaktifan Belajar PPKn Melalui Model Learning Cycle (LC). Journal Kewarganegaraan . 3 (1). 21-28
Siti Amina (2015). Meningkatkan Hasil Belajar Pada Pembelajaran PKn Melalui Penerapan Kooperatif Tipe Jigsaw Siswa Kelas IV SD Negeri Sibea . Journal Kreatif Tadulako Online. 4 (11). 1-14
Article Metrics
Abstract View : 44 timesPDF Download : 33 times
DOI: 10.57235/jahe.v1i2.2781
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Sri Yulina Br Damanik, Evi Susilawati, Juwita Fauziah Nur
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.