Peran Aviation Security dalam Pelayanan Pemeriksaan Penumpang dan Bagasi di Screening Check Point pada Masa Pandemi Bandar Udara Abdulrachman Saleh Malang
(1) Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta
(2) Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta
Corresponding Author
Abstract
Dalam menjaga keamanan bandar udara setiap bandar udara memiliki petugas keamanannya yang disebut dengan petugas Aviation Security (Avsec), petugas Aviation Security berkewajiban melakukan pemeriksaan terhadap penumpang dan bagasi sesuai dengan SOP yang berlaku. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Aviation Security dalam pelayanan pemeriksaan penumpang dan bagasi di screening check point pada masa pandemi dan hambatan apa yang dialami oleh petugas Aviation Security selama menjalankan tugasnya selama masa pandemi di bandar udara Abdulrachman Saleh Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode wawancara langsung kepada petugas Aviation Security dan dokumentasi. Penelitian ini juga mendapatkan data secara langsung saat melakukan penelitian di unit Aviation Security di Bandar Uadara Abdulrachman Saleh Malang. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa petugas Aviation Security dalam menjalankan perannya dalam memeriksa penumpang dan bagasi selama masa pandemi sudah sesuai dengan SOP yang berlaku tetapi terdapat beberapa hambatan yang dihadapi petugas Aviation Security dalam menjalankan perannya.
Kata Kunci: Aviation Security, Peran, Pandemi
AbstractIn maintaining airport security, every airport has a security officer called Aviation Security (Avsec) officer, Aviation Security officer is obliged to check passengers and baggage in accordance with applicable SOPs. This study aims to determine the role of Aviation Security in passenger and baggage inspection services at screening check points during the pandemic and what obstacles were experienced by Aviation Security officers while carrying out their duties during the pandemic at Abdulrachman Saleh Airport Malang. This study uses a qualitative approach with direct interviews with Aviation Security officers and documentation. This study also obtained data directly when conducting research at the Aviation Security unit at Bandar Uadara Abdulrachman Saleh Malang. The results of this study explain that Aviation Security officers in carrying out their role in checking passengers and baggage during the pandemic are in accordance with applicable SOPs but there are several obstacles faced by Aviation Security officers in carrying out their roles.Keywords: Aviation Security, Role, Pandemic
Keywords
References
Saputro, Mahesha Bagus (2017) Peran Unit Aviation Security Dalam Pemeriksaan Penumpang Dan Bagasi Check-In Di Screening Check Point Satu Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo Solo. Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan (STTKD) Yogjakarta
Setiawan, Rio (2020) Peran Aviation Security Dalam Pelayanan Pemeriksaan Penumpang Dan Bagasi Di Screening Check Point 1 Bandar Udara Tebelian Sintang. Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan (STTKD) Yogjakarta
Sugiono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan, Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabet
Surat Keputusan Dirjen Perhubungan Udara No SKEP/2765/XII/2010 tentang Tata Cara Pemeriksaan Keamanan Penumpang, Awak Pesawat Beserta Barang Bawaan Yang Akan Diangkut Pesawat Udara dan Orang Perseorangan
Article Metrics
Abstract View : 748 timesPDF (16-23) Download : 1594 times
DOI: 10.57235/jetish.v1i1.28
DOI (PDF (16-23)): https://doi.org/10.57235/jetish.v1i1.28.g32
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 JETISH: Journal of Education Technology Information Social Sciences and Health