Optimalisasi Teknik Run Up, Take Up, Flaying In The Air dan Lending dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Lompat Jauh pada Siswa Kelas V SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin

Sri Widiana(1),


(1) SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin
Corresponding Author

Abstract


Abstrak

Latar belakang diadakannya penelitian ini adalah disebabkan rendahnya kemampuan dalam melakukan gerakan melompat jauh pada siswa kelas V SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin yang rata-rata masih di bawah kriteria ketuntasan minimal sekolah yaitu 70. Salah satu faktor penyebab adalah penggunaan pola latihan yang kurang maksimal karena salah strategi dan keterbatasan lapangan lompat jauh sehingga kemampuan siswa menjadi rendah. Solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut, peneliti membuat strategi latihan yaitu dengan membuat sarana latihan dan mengoptimalisasi teknik Run Up, take up, Flaying in the Air dan Lending. Berdasarkan data yang diperoleh pada kemampuan siswa dalam melakukan lompatan (lompat jauh) menggunakan teknik run up, take up, flying on the air, dan lending mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Dengan demikian dapat dismpulkan bahwa dengan optimalisasi teknik Run Up, take up, Flaying in the Air dan Lending terbukti dapat meningkatkan kemampuan lompat jauh siswa V SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin.

Kata Kunci: Teknik Run Up, Take Up, Flaying in The Air dan Lending, Lompat Jauh

 

Abstract

The background of holding this study is due to the low ability to perform long jumping movements in grade V students of SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin, which on average is still below the minimum school completion criterion of 70. One of the contributing factors is the use of training patterns that are not optimal due to wrong strategies and limitations of the long jump field so that students' abilities are low. The solution to overcome these problems, researchers made an exercise strategy, namely by making training facilities and optimizing run up, take up, flaying in the air and lending techniques. Based on the data obtained on the ability of students to make jumps (long jumps) using run up, take up, flying on the air, and lending techniques, it has increased very significantly. Thus, it can be blunted that by optimizing the Techniques of Run Up, Take Up, Flaying in the Air and Lending is proven to be able to improve the long jump ability of V students of SDN Telaga Biru 7 Banjarmasin.

Keywords: Run Up Techniques, Take Up, Flaying in The Air and Lending, Long Jump


Keywords


Run Up Techniques, Take Up, Flaying in The Air and Lending, Long Jump

References


DAFTAR PUSTAKA

Ad. Rooijakkers (1990). Mengajar dengan Sukses. PT. Grasindo: Jakarta

Agus Mahendra (2001). Pembelajaran Senam di Sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Anderson, D. (1989). Imagined Communities: Reflections on the Origin and Spread of Nationalism.London: Verso Editions and NLB.

Arikunto, Suharsimi. (2008). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Karya

Bobbi DePorter, 2001). Quantum Learning. Membiasakan. Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Bandung : Penerbit Kaifa

Ibrahim & Nana, (2003). Perencanaan Pengajaran. Jakarta: Rineka. Cipta

Imam Hidayat (1982). Metodologi Pelatihan. Yogyakarta: FPOK IKIP. Yogyakarta

J.J. Hasibuan dan Moedjiono (2000). Proses Belajar Mengajar, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya,

Muhajir (2006). Pendidikan Jasmani Teoridan Peraktik 1. Jakarta: Erlangga

Roestiyah NK (2001). Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: Rineka Cipta

Rusli Lutan (2000). Asas-asas Pendidikan Jasmani Pendekatan Pendidikan. Gerak di Sekolah Dasar. Jakarta: Direktorat Jenderal Olahraga

Rustam, (2004). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Dirjen DIKTI. Pendidikan Nasional RI

Sagala, Syaiful (2006). Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta

Setiawati (2010). Media Pembelajaran Pendidikan Kesehatan. Gala Ilmu Semesta. Yogyakarta

Subagiyo (2008). Studi Kelayakan Teori dan Aplikasi, Jakarta: PT. Gramedia

Sudijono (2003). Pengantar Evaluasi Pendidikan. PT Raja. Grafindo Persada ;Jakarta

Sudikin, dkk (2002). Metode Penelitian Kualitatif Perspektif Mikro. Surabaya. Insan Cendikia

Suyanto & Asep Jihad (2013). Menjadi Guru Profesional, Strategi meningkatkan. Kualifikasi dan Kualitas Guru di Era Global. Jakarta : Esensi Erlangga

Syaiful Bahri Djamarah & Aswan Zein (2002). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta. Ramayulis.

Syamsudin, (2008). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Remaja Rosdakarya

Tohirin, (2003). Bimbingan Konseling di Sekolah dan Madrasah, Jakarta: Raja. Grafindo Persada

Wawan Suherman(2001). Pengembangan Kurikulum Pendidikan Jasmani. Yogyakarta: FIK UNY.

Wiriaatmadja (2007). Metode Penelitian TIndakan Kelas. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Zainal, Aqib (2009). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: CV. Yrama Widya


Full Text: PDF (124-145)

Article Metrics

Abstract View : 148 times
PDF (124-145) Download : 109 times

DOI: 10.57235/jetish.v1i1.79

DOI (PDF (124-145)): https://doi.org/10.57235/jetish.v1i1.79.g74

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Sri Widiana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.