Penerapan Metode Cooperative Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Berkebutuhan Khusus

(1) Universitas Patompo Makassar
(2) Universitas Patompo Makassar
(3) Universitas Patompo Makassar

Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa berkebutuhan khusus di SDN Centre Mangalli Kecamatan Pallangga Kabupaten Gowa melalui sPenerapan Metode Cooperative Learning Penelitian ini termasuk oenelitian tindakan kelas (Class action research). Penelitian tindakan ini dilaksanakan dalam bentuk kegiatan bersiklus yang terdiri dari empat tahap yaitu: Perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi, penelitian ini dilakukan dengan sampel 7 orang siswa yang terdiri dari 4 siswa laki-laki dan 3 siswa perempuan, penelitian ini dilaksanakan pada tahun ajaran 2022-2023. Hasil penelitian ini dengan menggunakan Metode Cooperative Learning dapat Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Berkebutuhan Khusus Di SDN Centre Mangalli Kecamatan Pallangga Kabupaten Gowa”, hal ini berdasarkan perolehan nilai dengan menggunakan metode Cooperative Learning mengalami peningkatan yang sangat signifikan dari siklus I ( satu ) ke siklus II ( dua )hal ini ditandai dengan adanya perubahan terutama kehadiran siswa dalam pembelajaran,siswa yang aktif bertanya,motivasi belajar dan antusias siswa untuk belajar dan nilai siswa yang meningkat dari siklus I ( satu ) ke siklus II ( dua).
Keywords
References
Abdul Haris. 2003. “Meningkatkan Kemampuan Sosialisasi Siswa Berkebutuhan Khusus Melalui Aplikasi Pembelajaran Berbasis Inklusif di Sekolah Reguler”. Jurnal Rehabilitasi Remidiasi, 13, 102-10
Asep Ahmad Sopandi. 2009. Pendidikan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Seting Pendidikan Inklusif. Seminar Nasional Pendidikan tentang Pendidikan Inklusi Sebagai Pendidikan Tanpa Batas yang diselenggarakan BEM UNP Padang 13 Juni 2009: Padang
Asiyah, Dewi. 2015. Dampak pola pembelajaran sekolah inklusi terhadap anak berkebutuhan khusus. Jurnal Gema Wiralodra Vol VII No.1 Juni 2015. Cirebon: Universitas Nahdlatul Ulama.
Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Merangkul Perbedaan: Perangkat untuk Mengembangkan Lingkungan Inklusif, Ramah terhadap Pembelajaran. Jakarta.
Direktorat Pembinaan Sekolah Luar Biasa. 2008. Pengadaan dan Pembinaan Tenaga Kependidikan dalam Pendidikan Inklusif. Jakarta: Dit PSLB Dep- diknas.
Efendi, Mohammad. 2005. Pengantar pedagogik anak berkebutuhan. Jakarta: Bumi Aksara.
Endang Rochyadi. 2001. Penerapan Program Pembelajaran Individual bagi Anak Tunagrahita. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.
Friend, Marilyn. 2015. Menuju pendidikan inklusi panduan praktis untuk mengajar edisi ketujuh. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Gunarhadi. 2001. Mengenal Pendekatan Inklusi Dalam Pendidikan Luar Biasa. Jurnal Rehabilitasi Remidiasi.
Hameed, Abdul. 2005. Pendidikan Inklusif Satu-Satunya Cara Untuk Memberantas Ketidaksetaraan dan Ketidak Adilan. ENet Asia Newsletter.
HKI. 2008. Penelitian Pendidikan Inklusi Berbasis Sekolah. Hasil Presentasi. Disajikan dalam Sosialisasi Inklusi.
Article Metrics
Abstract View

DOI: 10.57235/jleb.v1i2.981
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Ismail Ismail, Muh Yunus, Muhammad Fahreza W

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.