Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Sistem Pengendalian Internal dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa di Kabupaten Lombok Barat

Najwa Laili(1), Wirawan Suhaedi(2),


(1) Universitas Mataram
(2) Universitas Mataram
Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi aparatur desa, sistem pengendalian internal dan pemanfaatan teknologi informasi terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh desa yang ada di Kabupaten Lombok Barat yang berjumlah 119 desa. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu proportionate stratified random sampling. Data diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner kepada 99 responden yang berasal dari 33 desa yang menjadi sampel dalam penelitian ini. Alat analisis yang digunakan yaitu Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kompetensi aparatur desa, sistem pengendalian internal dan pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh positif terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa di Kabupaten Lombok Barat.


Keywords


Akuntabilitas, Kompetensi Aparatur Desa, Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi

References


Adnyana, I. G. P. (2021). Pengaruh Kompetensi Perangkat Desa, Sistem Pengendalian Internal dan Partisipasi Masyarakat terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa di Kecamatan Sidemen Kabupaten Karangasem. Hita Akuntansi Dan Keuangan, 2010, 297–309.

Alfian, Adelia, R., & Murti, G. T. (2022). The Effect of Village Official Competency, Community Participation, Information and Technology Utilization and Internal Control System on Village Fund Management Accountability (Empirical Study of Bangkarangan District, Tapin, South Kalimantan, Indonesia). Industrial Engineering and Operations Management, 3(2), 2402–2409.

Ardianti, E., Zulhelmy, Alhempi, R. R., & Shaddiq, S. (2022). The Effect of the Use of Information Technology, Internal Control Systems, and Human Resource Competence on the Accountability of Village Fund Management in Bungaraya District. International Journal of Research and Innovation in Social Science, 06(12), 97–104. https://doi.org/10.47772/ijriss.2022.61211

Atiningsih, S., & Ningtyas, A. C. (2019). Pengaruh Kompetensi Aparatur Pengelola Dana Desa, Partisipasi Masyarakat, dan Sistem Pengendalian Internal terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi pada Aparatur Pemerintah Desa se-Kecamatan Banyudono Kabupaten Boyolali). Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 10(1), 2015–2019.

Budiana, D. A., Said, D., & Nursini. (2019). The Effect of Village Device Competencies and Internal Control System on Accountability of Village Management. Scientific Research Journal, VII(I), 10–20. https://doi.org/10.31364/scirj/v7.i1.2019.p0119599

Deviyanti, N. K., & Wati, N. W. A. E. (2022). Pengaruh Kompetensi, Partisipasi Masyarakat, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris Pada Desa se-Kecamatan Mengwi, Kab Badung). Hita Akuntansi Dan Keuangan, April, 36–48. https://balipost.com

Ghozali, I., & Latan, H. (2019). Konsep, Teknik, dan Aplikasi Menggunakan Smart PLS 3.0 untuk Penelitian Empiris. Semarang: BP Universitas Diponegoro.

Ilhami, M., & Widhiastuti, R. (2022). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Internal, Komitmen Organisasi, dan Partisipasi Masyarakat terhadap Akuntabilitas Laporan Dana Desa. Jurnal Pendidikan Akuntansi Dan Keuangan, 10(2), 185–198. https://ejournal.unhi.ac.id/index.php/HAK/article/view/2302

Indraswari, N. E., & Rahayu, Y. (2021). Pengaruh Kompetensi Pemerintah Desa, Partisipasi Masyarakat dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 10(4), 1–15.

Karo, V. V. B., Simanjuntak, A., Ginting, M. C., & Sagala, L. (2022). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Partisipasi Masyarakat dan Komitmen Organisasi Pemerintah Desa terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris di Desa Aji Jahe, Desa Aji Buhara dan Desa Aji Julu). Jurnal Manajemen, 8(1), 119–134.

Kompas. (2023, March 15). Rawan Dikorupsi, Pengawasan pada Penggunaan Dana Desa Harus Diperkuat. Www.Kompas.Id. https://www.kompas.id/baca/polhuk/2023/03/15/rawan-korupsi-pengawasan-dana-desa-harus-diperkuat

Kusrawan. (2019). Pengaruh Transparansi, Kompetensi, Pengendalian Internal dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas Pemerintah Desa di Kecamatan Padangguni Kabupaten Konawe. Jurnal GeoEkonomi, 10(2), 271–284. https://doi.org/10.36277/geoekonomi.v10i2.99

Laia, V. R., Simanjuntak, A., & Sipayung, T. D. (2022). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Partisipasi Masyarakat, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Komitmen Organisasi Pemerintah Desa terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris di Desa Simandraolo dan Desa Hilinamazihono Kabupaten Nias Selatan). Jurnal Manajemen, 8(1), 83–90.

Mantako, S. A. A., Said, D., & Nurleni. (2020). The Influence of Organizational Commitment, Competence of Village Fund Management Offficers, and Utilization of Information Technology on Accountability of Village. AFEBI Accounting Review, 4(02), 94. https://doi.org/10.47312/aar.v4i02.291

Masruhin, A., & Kaukab, M. E. (2019). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Komitmen Organisasi, Partisipasi Masyarakat, dan Kejelasan Sasaran Anggaran terhadap Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris pada Perangkat Desa di Kecamatan Mojotengah Kabupaten Wonosobo). Journal of Economic, Business and Engineering, 1(1), 118–130.

Pahlawan, E. W., Wijayanti, A., & Suhendro. (2020). Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Partisipasi Masyarakat terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Indonesia Accounting Journal, 2(2), 162. https://doi.org/10.32400/iaj.29261

Panjaitan, R. S., Simanjuntak, A., Sembiring, Y. N., & Siahaan, S. B. (2022). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Partisipasi Masyarakat, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Komitmen Organisasi Pemerintah Desa, Transparansi dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris di Desa Motung, Pardumuan M. Jurnal Manajemen, 8(1), p-ISSN. http://ejournal.lmiimedan.net

Pilianti, N. K. D., & Rasmini, N. K. (2021). The Effect of Community Participation, Competency of Employees, Utilization of Information Technology, and Internal Control Systems on Fund Accountability. American Journal of Humanities and Social Sciences Research, 5(3), 361–366. www.ajhssr.com

Rezkiyanti, Y. (2019). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Kompetensi Perangkat Desa Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. AkMen Jurnal Ilmiah, 16(1).

Sapartiningsih, D., Suharno, & Kristianto, D. (2018). Analisis Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Partisipasi Penganggaran dan Pengawasan terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Jurnal Akuntansi Dan Sistem Teknologi Informasi, 14(1 Maret), 100–114.

Sari, N. M. R., & Padnyawati, K. D. (2021). Pengaruh Kompetensi Aparat Pengelola Dana Desa, Komitmen Organisasi Pemerintah Desa, dan Partisipasi Masyarakat terhadap Akuntabilitas Dana Desa (Studi Empiris pada Kantor Desa se-Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan). Hita Akuntansi Dan Keuangan, 21, 544–562.

SuaraNTB. (2021, May 26). Jadi Tersangka Kasus Korupsi, Sejumlah Mantan Kades Dan Perangkat Desa Di Lobar Dilimpahkan Ke Jaksa. Www.Suarantb.Com. https://www.suarantb.com/2021/05/26/jadi-tersangka-kasus-korupsi-sejumlah-mantan-kades-dan-perangkat-desa-di-lobar-dilimpahkan-ke-jaksa/

Suhaedi, W., Astuti, B. R. D., Inapty, B. A., & Hudaya, R. (2022). Akuntabilitas Fiskal Vs Akuntabilitas Sosial Pengelolaan Keuangan Desa. Jurnal Ilmiah Tata Sejuta STIA Mataram, 8(1), 88–103. https://doi.org/10.32666/tatasejuta.v8i1.305

Syafaruddin, A. R. A., Kamase, H. J., & Mursalim. (2019). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Sistem Pengendalian Internal, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Alokasi Dana Desa di Kabupaten Takalar. Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 14(1), 9–16.

Yuda, R. H. (2023). Pengaruh Kompetensi, Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Pengendalian Internal dan Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Akuntabilitas dalam Pengelolaan Dana Desa [Universitas Jambi]. https://repository.unja.ac.id/46692/

Zulaikah, A., Suharno, & Widarno, B. (2020). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Kompetensi Aparatur terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Kasus di Kecamatan Sine Kabupaten Ngawi). Jurnal Akuntansi Dan Sistem Teknologi Informasi, 17(3).


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 219 times
PDF Download : 99 times

DOI: 10.57235/mantap.v1i2.1377

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Najwa Laili, Wirawan Suhaedi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.