Pengaruh Layanan Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Role Playing terhadap Peningkatan Kematangan Emosional Siswa SMAS YKPP Dumai

(1) Universitas Riau
(2) Universitas Riau
(3) Universitas Riau

Abstract
Kematangan emosional memainkan peran penting dalam kehidupan, maka penting diketahui bagaimana perkembangan dan pengaruh emosional terhadap penyesuaian pribadi dan sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bimbingan kelompok dengan teknik role playing untuk meningkatkan kematangan emosional siswa SMAS YKPP Dumai. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif eksperimen. Subjek penilitian ini dipilih secara purposive sampling, sampel diambil sebanyak 8 siswa yang memiliki kematangan emosional rendah. Metode pengumpulan data dilakukan dengan angket. Sedangkan teknik analisis data menggunakan uji analisis statistik non parametic uji wilcoxon dan n gain ternomalisasi. Hasil penelitian menunjukkan nilai Asymp sig (2-tailed) sebesar 0,012 < α (0,05) yaitu adanya pengaruh antara bimbingan kelompok dengan teknik role playing terhadap kematangan emosional siswa. Hasil penelitian terdapat perbedaan hasil skor siswa sebelum dan sesudah diberikan treatment. Dimana setelah diberikan treatment 86% siswa berada dalam kategori kematangan emosional tinggi dan 14% di kategori sedang.
Keywords
References
Ali dan Asrori. (2012). Psikologi Remaja: Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Astuti. (2000). Psikologi Perkembangan pada Remaja Awal. Yagyakarta: Torrent Books.
Chaplin. (2002). Kamus Lengkap Psikologi. Jakarta: Raja Grafindo.
Ghozali. (2018). Aplikasi analisis multivariate dengan program IBM SPSS 25 Edisi 9. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hartanti. (2022). Bimbingan kelompok. Surabaya: Universitas PGRI Adi Buana.
Hurlock. (1980). Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Eidisi 5. Surabaya: Erlangga.
Kristiani. (2020). Pengaruh Empati Dan Regulasi Emosi Terhadap Agresivitas Pada Anak Usia Dini. Eprints.Uny.Ac.Id, 1–2. https://eprints.uny.ac.id/70463/1/fulltext_anggun oktavia kristiani_16717251016.pdf
Lubis, A., Elita, Y., & Afriyati, V. (2018). Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Sosiodrama Meningkatkan Regulasi Emosi Pada Siswa Sma Di Kota Bengkulu. Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan Dan Konseling, 1(1), 43–51. https://doi.org/10.33369/consilia.1.1.43-51
Marsita, D. (2018). Pengaruh Metode Bermain Peran (Role Playing) Terhadap Kecerdasan Emosional Anak Usia Dini Di Tk Rasyidul Jannah Bandar Lampung. In Skripsi. http://repository.radenintan.ac.id/4435/1/SKRIPSI.pdf
Mulyadi. (2016). Bimbingan Konseling Di Sekolah & Madrasah. Jakarta: Kencana.
Nurihsan. (2006). Bimbingan & Konseling Dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: Refika Aditama.
Sugiyoni. (2019). Metode Penelitian (Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, R & D dan Penelitian Pendidikan). Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan Kombinasi (Mixed Methods). Yogyakarta: Alfabeta.
Suharmanto. (2022). Validitas & Realibilitas Instrumen Penelitian. Bandar Lampung: Suluh Media.
Sukarelawan et al. (2024). N-Gain VS Stacking Analisis Perubahaan Abilitas Peserta Didik dalam Desain One Goup Pretest-Poesttest. Yogyakarta: Suryacahaya.
Suryadi dan Purwanto. (2015). Statistika Untuk Ekonomi Dan Keuangan Modern (Edisi 3). Jakarta: Salemba Empat.
Suryani, D., & Sutoyo, A. (2021). Pengaruh Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Modeling Simbolik Terhadap Penyesuaian Diri Santri. Jurnal Al-Taujih : Bingkai Bimbingan Dan Konseling Islami, 7(1), 51–57. https://doi.org/10.15548/atj.v7i1.3087
Syamsu, Y. (2011). Teori Kepribadian. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Wahyuningtyas, D. M. B. (2017). Peningkatan Kematangan Emosional Melalui Layanan Bimbingan Kelompok pada Remaja PPA IO-935 “Air Hidup” Surakarta (Doctoral dissertation, Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP-UKSW).
Article Metrics
Abstract View

DOI: 10.57235/ijedr.v3i1.2945
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Fiza Nur Fiza Fiza

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.