Penggunaan Bahasa Gaul dalam Komunikasi Remaja di Media Sosial TikTok: Kajian Pragmatik

Sanita Sanita(1), Hany Uswatun Nisa(2), Prasetyo Yuli Kurniawan(3),


(1) Universitas Muhadi Setiabudi
(2) Universitas Muhadi Setiabudi
(3) Universitas Muhadi Setiabudi
Corresponding Author

Abstract


Bahasa gaul merupakan bahasa yang tidak mengikuti kaidah dan ketentuan yang berlaku saat ini, sering digunakan dalam situasi sosial dan mempunyai ciri khusus seperti pendek dan kreatif. TikTok merupakan salah satu aplikasi yang cukup populer dan banyak peminatnya. Komunikasi terjadi melalui bahasa, ketika manusia dapat saling memenuhi kebutuhan hidup serta saling mengungkapkan pikiran dan perasaannya. Pragmatik adalah studi tentang hubungan antara bentuk bahasa dan penggunanya (Yule, 2019). Tindak tutur  merupakan suatu teori yang mengkaji makna bahasa berdasarkan hubungan antara tuturan dengan tindakan yang dilakukan oleh penuturnya. Tujuan dari penelitian ini adalah  menganalisis penggunaan bahasa gaul dalam komunikasi anak muda di media sosial TikTok dengan menggunakan penelitian pragmatik. Penelitian ini menganalisis konten TikTok yang mengandung bahasa gaul dan melakukan wawancara atau survei kepada remaja pengguna TikTok untuk memahami pemahaman mereka tentang bahasa gaul dan alasan mereka menggunakannya. Teknik pengumpulan data pada peneletian ini adalah teknik simak (analisis konten), teknik catat (wawancara), teknik observasi partisipatif, dan teknik trianguasi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif untuk mendapatkan data pada media sosial TikTok. Hasil analisis yang mendeskripsikan penggunaan tindak tutur ekspresif pada bahasa gaul dalam komunikasi remaja di media sosial TikTok telah ditemukan jenis tindak tutur ekspresif  yaitu tindak tutur ekpresif bahagia terdapat 6 data, tindak tutur ekspesif takut terdapat 5 data, tindak tutur ekspresif bercanda terdapat 1  data, tindak tutur ekspresif sedih terdapat 3 data, tindak tutur bingung terdapat 2 data, tindak tutur  marah terdapat 2 data, tindak tutur mengkritik terdapat 8 data, tindak tutur meminta maaf terdapat 2 data, tindak tutur mengucapkan terima kasih terdapat 1 data dan tindak tutur mengeluh terdapat 1 data. Berikut ini tabel hasil peneltian pada unggahan vidio dan komentar penggunaan bahasa gaul  di media sosial TikTok.


Keywords


Bahasa Gaul, TikTok, Pragmatik, Tindak Tutur

References


Afra Fida. (2023 September). 5 Jenis Teknik Pengumpulan Data Beserta Pengertiannya.: https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6950098/ 5-jenis-teknik-pengumpulan-data-beserta-pengertiannya

Afriyanti, AT, Kurniawan, PY, & Nisa, HU (2022). Analisis Tindak Tutur Lokusi, Ilokusi, Dan Perlokusi Dalam Wacana Iklan Produk Kecantikan Di Instagram. Jurnal ilmiah wahana pendidikan , 8 (18), 524-539. http://www.jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/view/2588

Alpini, S., Kurniawan, P. Y., & Budiana, N. (2024). Tindak Tutur Ilokusi Megawati Soekarnoputri dalam Kick Off Meeting Pancasila dalam Tindakan. ESTUDIAR: Jurnal Penelitian Multidisiplin Mahasiswa, 1(1), 1-15.https://pubmas.umus.ac.id/index.php/estudiar/article/view/4

aspek Pragmatik dalam pemerolehan bahasa kedua. https://www.academia.edu/36280761/Aspek_Pragmatik_Dalam_Pemerolehan_Bahasa_Kedua

B.S.Wachid Abdul. (2023 Januari 23). Pragmatik dalam Interpretasi Sastra. 2023 Januari 23, https://badanbahasa.kemdikbud.go.id/artikel-detail /883/ pragmatik-dalam-interpretasi-sastra#:~:text=Pragmatik%20memiliki%20lima%20cabang%20kajian,tidak%20bahasa%2C%20dan%20struktur%20wacana

Budiwiyanto Adi. (2022 Januari 23). Bahasa Gaul dalam Perspektif Teori Strukturasi Anthony Giddens. : 2022 Januari 23,: https://badanbahasa. kemdikbud.go.id/artikel-detail/857/bahasa-gaul-dalam-perspektif-teori-strukturasi-anthony-giddens#

Delisnawati. (2023). Tindak Tutur Ilokusi Dalam Konten Dakwah Di Media Sosial Tiktok @Ustazwijayanto.Official. Universitas Hasannudin Makassar, Makassar, 2023. : http://repository.unhas.ac.id/ 27953/2/ F032211002 _tesis_14-07-2023%20bab%201-2.pdf

Efektivitas Komunikasi Akun Tiktok @buiramira Sebagai Media Edukasi Akademik Mahasiswa Universitas Riau. Efektivitas Komunikasi Akun Tiktok @buiramira Sebagai Media Edukasi Akademik Mahasiswa Universitas Riau, Vol 8, No 1 (2022) . doi:https://doi.org/ 10.36914/jikb.v8i1.856

Joko Suleman, Eva Putri Islamiyah. (2018). Dampak Penggunaan Bahasa Gaul Di Kalangan Remaja Terhadap Bahasa Indonesia. 153-158. :http://simkatmawa.kemdikbud.go.id/v3/ assets/ upload/foto_non_lomba_061016_1560700655018261800.pdf

Kurniawan, P. Y., & Amaliyah, I. R. (2020). Analisis gejala linguistik dalam ranah perdagangan desa jatimakmur. Jurnal Ilmiah SEMANTIKA, 1(02), 42-50.https://jurnal.umus.ac.id/index.php/semantika/article/view/170

Laraswati Dea Bunga. (2023Maret2). 4 Teknik Pengumpulan Data yang Paling Umum Digunakan dalam Project Data Science. : 2023 Maret : https://blog.algorit.ma/teknik-pengumpulan-data/

Maudya Ayu Lestari, Encil Puspitoningrum, Sujarwoko Sujarwoko. (2022, 07 02). Penggunaan Bahasa Gaul di Media Sosial Instagram dan Tiktok dalam Tataran Morfologi, Vol. 5 (2022): SEMDIKJAR 5(Vol. 5 (2022): SEMDIKJAR 5). Diambil kembali dari https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/1945

Mutmainah Siti. (2022). Penggunaan Tindak Tutur Lokusi, Ilokusi, Dan Perlokusi Pada Postingan Facebook Grub Warga Media Sosial Rengaspendawa Pada Kajian Pragmatik. Brebes.

Nadia Nurjihan. (2019). Bentuk Bahasa Gaul Pada Status Komen Di Sosial Media Twitter Periode 2018/2019. Universitas Muhammadiyah Mataram., Mataram. : 2019 Desember 11,: https://repository.ummat.ac.id/528/

Nurhayati, I., Kurniawan, PY, & Nisa, HU (2022). Pengaruh Film Drama Korea Terhadap Penggunaan Bahasa Mahasiswa Fkip Universitas Muhadi Setiabudi Brebes (Kajian Sosiolinguistik). Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan,8(14),164-170. http://www.jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/view/2046

Prahmana Dian Pramudya. (2023, 09). Sarkasme Dalam Kolom Komentar Tiktok. (11-Sep-2023). : https://repository.uinjkt.ac.id/ dspace/handle/123456789/74736

Prasetya Eka Farhan. (2023,Desember 8). Pengaruh TikTok Terhadap Eksistensi Bahasa Gaul dalam Kehidupan Sehari-hari. : 2023,Desember 8,: https://radarmagelang.jawapos.com/artikel-ilmiah/683450199/pengaruh-tiktok-terhadap-eksistensi-bahasa-gaul-dalam-kehidupan-sehari-hari

Putri Anggita Destiara. (2022, Desember. 12). Ragam Jenis Pendekatan Penelitian dan Penjelasannya. https://katadata.co.id/berita/lifestyle/63971fca11561/ ragam-jenis-pendekatan-penelitian-dan-penjelasannya

Ramadhan Mukti Arif. Pengertian dan Macam-macam Kerangka Berpikir Penelitian. doi:https://ebizmark.id/artikel/pengertian-dan-macam-macam-kerangka-berpikir-penelitian/

Rizki Dian Safitri. Mimi Mulyani, Farikah. (2021.Desember,13). Teori Tindak Tutur Dalam Studi Pragmatik, Vol. 1, No 1. 2021.Desember.13,: https://journal.untidar.ac.id/index.php/ kabastra /article/download/7/5/2020

Romadhon Yusri Mohamad. (2022). Analisis Makna Denotatif Dan Konotatif Pada Istilah Di Game Online Mobile Legends Dalam Efektivitas Berkomunikasi. Brebes, Jawa Tengah.

Salmaa. (2023 Maret 17). Pendekatan Penelitian: Pengertian, Jenis, dan Contoh. : 2023 Maret 17,: https://penerbitdeepublish.com/pendekatan-penelitian/

Sandi Irawan, I Nyoman Sudika, Rahmad Hidayat. (2020,12.30). Karakteristik Bahasa Gaul Remaja sebagai Kreativitas Berbahasa Indonesia pada Komentar Status Inside Lombok di Instagram, Vol. 1 No. 2 (Vol. 1 No. 2 (2020): Edisi Desember 2020). doi:https://doi.org/10.29303/jb.v1i2.44

Sari Kurnia Lega. (2022). Bahasa Gaul Melalui Media Sosial Whatsapp Di Kalangan Remaja Desa Talang Karet Kabupaten Kepahiang.Bengkulu.:2022:http://repository.iainbengk ulu .ac.id/view/creators/Sari=3ALega_Kurnia=3A=3A.html

Sari, F. D. P. (2012). Tindak tutur dan fungsi tuturan ekspresif dalam acara Galau Finite di Metro TV: Suatu kajian pragmatik. Jurnal Skriptorium, 1(2), 1-14.http://journal.unair.ac.id/filerPDF/skriptorium882d24b95efull.pdf

Sari, Lidia Indah. (2021, Desember. 09). Analisis Ujaran Kebencian Bahasa di Media Sosial TikTok. Analisis Ujaran Kebencian Bahasa di Media Sosial TikTok, 95. : 2021.12.09,: http://repository.umsu.ac.id/handle /123456789/17540

Sitoresmi Rifka Ayu. (2021,.Agustus.31). 14 Macam Media Sosial yang Sering Digunakan, Beserta Penjelasannya. : 2021 Agustus 31,: https://www.liputan6.com/hot/read/4645781/14-macam-media-sosial-yang-sering-digunakan-beserta-penjelasannya?page=4

Sosial Media Paling Populer di Indonesia. : https://www.gramedia.com/best-seller/sosial-media-paling-populer/

Sugiyono, P. D. (2016.). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung, Bandung: Alfabeta. Diambil kembali dari www.cvalfabeta.com

Sulastri, M. Pengaruh Penggunaan Media Sosial Akun Tiktok@ Arumjilbab Terhadap Tingkat Kepuasan Followers (Bachelor's thesis, Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta).https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/74162

Utami Nurul Silmi. Jenis-jenis Media Sosial dan Contohnya. Jenis-jenis Media SosialdanContohnya.:https://www.kompas.com/skola/read/2023/01/27/150000469/jenis-jenis-media-sosial-dan-contohnya


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 89 times
PDF Download : 34 times

DOI: 10.57235/sakola.v1i2.3316

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Sanita Sanita, Hany Uswatun Nisa, Prasetyo Yuli Kurniawan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.