Analisis Pengetahuan Serta Sikap Mahasiswa Terhadap Konsumsi Hemat Energi Menuju "Zero Carbon: Our Earth, Our Responsibility" pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi UNIMED

Frandika Situmorang(1), Jonatan Marbun(2), Feryanto Nababan(3), Bonaraja Purba(4),


(1) Universitas Negeri Medan
(2) Universitas Negeri Medan
(3) Universitas Negeri Medan
(4) Universitas Negeri Medan
Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengetahuan dan sikap mahasiswa terhadap konsumsi hemat energi sebagai upaya mendukung inisiatif "Zero Carbon: Our Earth, Our Responsibility", penelitian ini melibatkan survei terhadap 54 mahasiswa aktif dari berbagai jurusan di Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi pengetahuan dan persepsi mahasiswa tentang konsumsi hemat energi. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif, peneliti menggunakan pendekatan deskriptif. Alat yang digunakan yakni kuisioner berupa angket sebagai hasil data primer. Hasil analisis menunjukkan bahwa sebagian besar responden memiliki pemahaman mendasar tentang hemat energi; namun, ada perbedaan pendapat mereka tentang menggunakan hemat energi. Penelitian ini juga menemukan variabel yang memengaruhi persepsi mahasiswa tentang konsumsi hemat energi. Untuk mencapai tujuan "Zero Carbon: Our Earth, Our Responsibility", temuan ini memberikan wawasan penting tentang cara meningkatkan program pendidikan dan kesadaran lingkungan mahasiswa.


Keywords


Zero Carbon, Mahasiswa, Hemat Energi

References


Abidin, J., Artauli Hasibuan, F., Kunci, K., Udara, P., & Gauss, D. (2019). Pengaruh Dampak Pencemaran Udara Terhadap Kesehatan Untuk Menambah Pemahaman Masyarakat Awam Tentang Bahaya Dari Polusi Udara. Prosiding SNFUR-4, 2(2), 978–979.

Ainurrohmah, S., & Sudarti, S. (2022). Jurnal Phi Analisis Perubahan Iklim dan Global Warming yang Terjadi sebagai Fase Kritis. 3(3).

Alfian Rokhmansyah. (2014). Studi dan Pengkajian Sastra: Perkenalan Awal Terhadap Ilmu Sastra. Yogyakarta.

Alifa, N. N., Shabihah, U. S., Noor, V. V., & Humaedi, S. (2023). Peran Mahasiswa Dalam Pengembangan Desa Melalui Perspektif Community Development. Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial, 6(1), 202. https://doi.org/10.24198/focus.v6i1.49129

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan G. (2022). Perkembangan Terakhir Kondisi Kualitas Udara Di Wilayah Jakarta Dan Sekitarnya.

Hafizd, J. Z. (2022). Implementasi Peran Mahasiswa Sebagai Agent Of Change Melalui Karya Tulis Ilmiah. 4(2), 175–184.

Indrayati, A., Findayani, A., Purnama, A. S., & ... (2021). Upaya Penghematan BBM dan Pengurangan Emisi Gas Buangan Kendaraan Bermotor dengan Minyak Atsiri di Fakultas Ilmu Sosial UNNES. Bubungan Tinggi Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(3), 293–299. http://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/btj/article/view/3328

Jannah, F., & Sulianti, A. (2021). Perspektif Mahasiswa sebagai Agen Of Change melalui Pendidikan Kewarganegaraan. ASANKA: Journal of Social Science And Education, 2(2), 181–193. https://doi.org/10.21154/asanka.v2i2.3193

Juwita, R., Roza, N., & Mulkhairi, I. (2019). Artikel Konsep Dan Peranan Agen Perubahan. 1–3.

Kamus Besar Bahasa Indonesia. (2008). Pengertian Mahasiswa Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Khulaemi, A. (2022). Perilaku Hemat Energi pada Generasi Milenial. 3(2), 107–118.

McClaren, M. S. (2015). Energy Efficiency and Conservation Attitudes : An Exploration of a Landscape of Choices. 1–211.

Narimawati, U. (2008). Metode Penelitian Kualiatif dan Kuantitatf: Teori dan Aplikasi. Agung Media, Bandung.

Prof. Dr. Suryana, Ms. (2012). Metodologi Penelitian : Metodologi Penelitian Model Prakatis Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Universitas Pendidikan Indonesia, 1–243. https://doi.org/10.1007/s13398-014-0173-7.2

Rusandi, & Muhammad Rusli. (2021). Merancang Penelitian Kualitatif Dasar/Deskriptif dan Studi Kasus. Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 2(1), 48–60. https://doi.org/10.55623/au.v2i1.18

Yogyakarta, K. (2017). DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA Function of community forest on Carbon Initiative household income of the farmers. 08(1), 35–40.

Zahira, N. P., & Fadillah, D. P. (2022). Pemerintah Indonesia Menuju Target Net Zero Emission (Nze) Tahun 2060 Dengan Variable Renewable Energy (Vre) Di Indonesia. JIS: Jurnal Ilmu Sosial, 2(2), 2548–4893.


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 195 times
PDF Download : 66 times

DOI: 10.57235/jamparing.v2i1.1784

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Frandika Situmorang, Jonatan Marbun, Feryanto Nababan, Bonaraja Purba

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.