Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Sejarah Dengan Menggunakan Metode Diskusi Kelompok Terbuka Kelas X Sma Negeri 1 Koto Gasib
(1) Universitas Riau
(2) Universitas Riau
(3) Universitas Riau
Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivasi belajar siswa. Dengan metode belajar menggunakan metode diskusi kelompok terbuka.Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa Diskusi kelompok terbuka sangat penting dilakukan untuk pembelajaraan sejarah agar pembelajaran lebih baik dan aktif.Pada Siklus 1 hasil data siswa dari pertemuan 1 dan 2, diperoleh hasil rata-rata siswa yakni pertemuan 1 dengan rata – rata 42,50 % dan pada pertemuan ke 2 rata – rata 57,50 %. Dan rata-rata keduanya adalah 50.00 % dengan kategori Cukup. Yang berarti belum mumpuni untuk hasil yang baik. Pada siklus 2 hasil data siswa dari pertemuan 3 dan 4 dari siklus kedua diatas, diperoleh hasil rata-rata siswa yakni pertemuan 3 dengan rata – rata 75.00 % dan pada pertemuan ke 4 rata – rata 90.00 %. Dan rata – rata keduanya adalah 82.50. Maka, dapat kita tentukan kriterianya adalah sangat baik. Maka, dapat kita simpulkan bahwa penggunaan metode belajar diskusi kelompok terbuka dapat meningkatkan aktivitas dan kreativitas siswa dalam pembelajaran sejarah.
Keywords
References
Afiyanti, Yati. 2008. Focus Group Discussion (Diskusi Kelompok Terfokus) Sebagai Metode Pengumpulan Data Penelitian Kualitatif. Jurnal Keperawatan Indonesia. Vol. 2 No. 2: 58-62.
Agustina, Novisari Pour, Lovy Herawanti, Baiq Azmi Suroyanti. 2018. Pengeruh Model Pembelajran Talking Stick Terhadap Keaktifan Belajar Siswa. Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmu Pendidikan. Vol.2 No.1.
Aswat, H. 2019. Efektivitas Pelaksanaan Metode Diskusi Kelompok Terpusat ( Focus Group Discussion ) Terhadap Motivasi Belajar IPS Murid Kelas V SD Negeri II Bone-Bone Kota BauBau. Pernik: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. Vol. 2 No. 2: 134-160.
Ayu Ninda. (2017). Efektivitas Teknik Permainan Simulasi dengan Menggunakan Media Dart Board untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas VII C SMP Negeri 2 Tegal Siwalan Probolinggo. Ejournal Unikama, Vol. 3 No. 1: 22–27.
Kasmawati. 2015. Pengaruh Guru Profesional Terhadap Motivasi Belajar Peserta Didik SMPN Botoramb. Jurnal Guru Profesional Vol.2 No.1: 42-64.
Musyabiq, dkk. 2016. Focus Group Discussion (FGD) Guru Tentang Diet Anak Autisme Di SLB Insan Madani Metro. JPM Ruwa Jural, Vol. 2 No. 1: 9-11.
Nasrullah, M. 2014. Hubungan Antara Knowledge, Attitude, Practice Safe Behavior Pekerja Dalam Upaya Untuk Menegakkan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja. The Indonesian Journal of Occupational Safety and Health Vol. 3 No. 1: 82-93.
Nelfi Erlinda. 2017. Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Game Tournament Pada Mata Pelajaran Fisika Kela X Di SMK Darma Bakti Lubuk Alung. Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah Vol. 2 No.1.: 49-55.
Paramita, A. 2013. Teknik Focus Group Discussion Dalam Penelitian Kualitatif. Jurnal Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. Vol 16 No. 2: 117–127.
Shawmi, Ayu Nur. 2016. Analisis Pembelajaran Sains Madrasah Ibtidaiyah (MI) dalam Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar. Vol.3 No.1.
Widiyati. (2019). Focus Group Discussion ( FGD ) untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Kompetensi Ketenagakerjaan Peserta Didik di SMP N 7 Purworejo. Indonesia Journal History Education Vol 7 No. 2: 146–153.
Article Metrics
Abstract View : 77 timesPDF Download : 39 times
DOI: 10.57235/jamparing.v2i2.3137
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Wahyu Latul Akmal, Suroyo Suroyo, Asril Asril
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.