Hubungan Dukungan Keluarga dan Tingkat Pendapatan dengan Tingkat Kepatuhan Pengobatan Pasien TB di Puskesmas

Thesia Angelica(1), Ari Rahmat Aziz(2), Yulia Irvani Dewi(3),


(1) Universitas Riau
(2) Universitas Riau
(3) Universitas Riau
Corresponding Author

Abstract


Pendahuluan: Kepatuhan pengobatan mempunyai kaitan dengan dukungan keluarga dan juga tingkat pendapatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dan tingkat pendapatan dengan kepatuhan pengobatan pasien TB di Puskesmas Rawat Inap Sidomulyo. Metode: Penelitian ini menggunakan desain deskriptif korelasi dan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian adalah 58 orang responden. Pengumpulan menggunakan kuesioner dukungan keluarga dan MMAS-8. Analisa yang digunakan adalah analisa bivariat menggunakan uji Chi Square. Hasil: Sebagian besar responden adalah laki – laki 30 orang (51,7%) kelompok usia dewasa akhir 21 orang (36/2%), pendidikan terakhir responden yaitu SMA sebanyak 39 orang (67,2%) dan pekerjaan terbanyak adalah wiraswasta 31 orang (53,4%). Mayoritas penderita TB memiliki dukungan keluarga yang baik  sebanyak 36 orang (62.1%), mayoritas tingkat pendapatan tinggi sebanyak 24 orang (41.4%) dan mayoritas kepatuhan pengobatan menengah sebanyak 29 orang (49.2%). Hasil uji data dilakukan tidak ada hubungan tingkat pendapatan dengan kepatuhan pengobatan pasien TB dengan p value > 0.05 dan  hasil uji data dilakukan ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan pengobatan pasien TB dengan p value < 0.05 Kesimpulan: Tidak ada hubungan tingkat kepatuhan dengan kepatuhan pengobatan pasien TB dan ditemukan adanya hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan pengobatan pasien TB.


Keywords


Dukungan Keluarga, Kepatuhan Pengobatan, Tingkat Pendapatan, Tuberkulosis

References


Adiputra, I. M. S. (2021). Metodologi Penelitian Kesehatan. yayasan kita menulis.

Agustanti, D. (2022). Buku Ajar Keperawatan Keluarga (T. M. Group (Ed.); 1st ed.). Mahakarya Citra Utama. https://www.google.co.id/books/edition/Buku_Ajar_Keperawatan_Keluarga/WeatEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=dukungan+keluarga&pg=PA385&printsec=frontcover

Amalia, D. (2020). Tingkat Kepatuhan Minum Obat Anti Tuberkulosis Pada Pasien TB Paru Dewasa Rawat Jalan di Puskesmas Dinoyo. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Al Rasyid, N. H. S., Febriani, N., Nurdin, O. F. T., Putri, S. A., Dewi, S. C., & Paramita, S. (2022). Di Puskesmas Lempake Samarinda Hawassa Referral Hospital di Kota Hawassa. Jurnal Kedokteran Mulawarman, 9(September), 55–63.

Anggita, imas masturoh & nauri. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. 307.

BPS. (2021). Jumlah Kasus Penyakit Di Provinsi Riau. https://riau.bps.go.id/indicator/30/162/1/jumlah-kasus-penyakit-di-provinsi-riau.html

Christine, C. (2021). Karakteristik Penderita Tuberkulosis di Wilayah Kerja Puskesmas Kinovaro Kabupaten Sigi. Banua: Jurnal Kesehatan Lingkungan, 1(1), 7–12. https://doi.org/10.33860/bjkl.v1i1.417

Dewi, A. (2020). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Kontrol Pasien TB Paru. Jurnal Ilmiah Keperawatan Stikes Hang Tuah Surabaya, 15(1). www.journal.stikeshangtuah-sby.ac.id

Dinkes Pekanbaru. (2021). Data Kasus TB di Pekanbaru. https://www.pekanbaru.go.id/p/news/2021-dinkes-data-13360-kasus-tb-di-pekanbaru

Diamanta, A. D. S., D, M. A. E., & Buntoro, I. F. (2020). Hubungan Tingkat Stress dan Tingkat Pendapatan Kota Kupang. April, 44–50.

Donsu, Jenita DT., D. (2015). Psikologi Kesehatan. Pustaka Rihama.

Erawatyningsih, E., Purwanta, & Subekti., H. (2009). Faktor Faktor yang mempengaruhi ketidakpatuhan berobat pada penderita TB paru. Berita Kedokteran Masyarakat, 3.

Erni Erawatyningsih, purwanta, heru subekti. (2016). An Optimal Control Theory Based Analysis of Brushless DC Motor Drive. Circuits and Systems, 07(10), 3384–3391. https://doi.org/10.4236/cs.2016.710288

Fahdhienie, F., Agustina, A., & Ramadhana, P. V. (2020). Analisis Faktor Risiko Terhadap Kejadian Penyakit Tuberkulosis Di Wilayah Kerja Puskesmas Pidie Kabupaten Pidie Tahun 2019. Sel Jurnal Penelitian Kesehatan, 7(2), 52–60. https://doi.org/10.22435/sel.v7i2.3735

Feist, F. & J. (2014). Teori Kepribadian. Salemba humanika.

Fitri, L. D. (2018). Kepatuhan Minum Obat pada Pasien Tuberkulosis Paru. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 7(01), 33–42. https://doi.org/10.33221/jikm.v7i01.50

Freshayda, N. (2022). Tingkat Kepatuhan Penggunaan Obat TB Paru pada Penderita Penyakit TB Paru Di Puskesmas Bareng Jombang. Braz Dent J., 33(1), 1–12.

Friedman. (2013). Keperawatan Keluarga. Gosyen Publishing.

Groenewald, W., Baird, M. S., Verschoor, J. A., Minnikin, D. E., & Croft, A. K. (2014). Differential spontaneous folding of mycolic acids from Mycobacterium tuberculosis. Chemistry and Physics of Lipids, 180, 15–22. https://doi.org/10.1016/j.chemphyslip.2013.12.004

Hadayani, P. (n.d.). Human Error Theory - Human Factors Analysis and Classifications System. https://www.academia.edu/37945903/Human_Error_Theory_Human_Factor_Analysis_and_Clasification_System_MODUL_6_Human_Error_Theory_Human_Factors_Analysis_and_Classification_System

Handayani, P. (2017). Teknik Pengukuran (Human Factor Test and Evaluation) MODUL 4 Health Belief Model. Teknik Pengukuran (Human Factor Test and Evaluation) MODUL 4 Health Belief Model, 4(2), 1–15.

Haryono, C. G. (2020). Ragam Metode Penelitian Kualitatif Komunikasi. CV jejak.

Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Kontrol Pasien Tuberkulosis Di Puskesmas Bukit Hindu Kota Palangka Raya. (2023). 2(2).

Kamidah. (2018). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Ibu Hamil Mengkonsumsi Tablet Fe Di Puskesmas Simo Boyolali. Gaster, XII(1), 36–45. ttps://jurnal.aiska-university.ac.id/index.php/gaster/article/view/83/0

KEMENKES. (2019). Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana Tuberkulosis. kemenkes. https://yankes.kemkes.go.id/unduhan/fileunduhan_1610422577_801904.pdf

PERMENSOS Nomor 10 Tahun 2017, 6 (2017).

Kesehatan, K. (2011). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Tentang Pedoman Umum Penggunaan Antibiotik 4 (p. 2406). kemenkes.

Khalil, F., & Rindaningsih, I. (2023). Pentingnya Pelatihan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (Sdm) Terhadap Kinerja Karyawan Pada Yayasan Minhajussunnah Surabaya. Society, 13(2). https://doi.org/10.20414/society.v13i2.6669


Full Text: PDF

Article Metrics

Abstract View : 76 times
PDF Download : 37 times

DOI: 10.57235/jerumi.v2i1.1750

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Thesia Angelica, Ari Rahmat Aziz, Yulia Irvani Dewi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.